Wednesday, March 11, 2015

REVITALISASI TELUK BENOA


oleh: Wayan Wiratmaja

Dalam kisah Ramayana yang salah satu merupakan bagian dari VEDA kitab suci agama Hindu ( Ithiasa ) sudah gamblang dan jelas memberikan lampu hijau bagi umat manusia melakukan REKLAMASI untuk sebuah tujuan mulia, apalagi untuk kemaslahatan orang banyak, jangan hanya menonton dan menggonggong sebaiknya semeton Bali ikut terlibat dalam Perencanaan, Pengawasan dan sebagai Kontrol, agar apa yang Rekomendasikan oleh DPRD Bali periode 2009-2014, sudah melahirkan SK Gubernur kemudian Peraturan Mentri Kelautan dan terakhir Perpres 51 Tahun 2014, agar berjalan sesuai perencanaan nantinya dapat bermanfaat guna bagi anak cucu Bali dan Indonesia kedepannya .

Saya sangat menghormati semua pendapat yang berkembang, dan sebagai Warga Negara yang baik sebaiknya mempertimbangkannya secara bijak, termasuk mengkaji secara komprehensif bersama pihak-pihak terkait, seperti DPRD dan para pakar di bidangnya, serta melalui kajian-kajian lainnya yang ilmiah dan obyektif.

Sebagai contoh,  setiap tahunnya lulusan perguruan tinggi negeri dan swasta lainnya di Bali yang berjumlah sekitar 40 buah, yang meluluskan mahasiswanya ribuan orang setiap tahun, bahkan ada perguruan tinggi yang melaksanakan wisuda dua sampai tiga kali dalam setahun. Dapat dihitung berapa lulusan perguruan tinggi yang berpotensi menganggur bertambah setiap tahun. Demikian pula lulusan SMA/SMK yang tidak melanjutkan ke perguruan tinggi, mereka adalah angkatan mendapatkan pekerjaan. Semoga TWBI dapat memberikan solusi kedepannya kerja potensial yang belum tentu semuanya

No comments:

Post a Comment